Posted by : Mangahendra Thursday, June 14, 2012

kali ini saya akan membagikan informasi mengenai camscanner aplikasi membuat ponsel android berbasis android menjadi scanner,WOW IT'S COOL! aplikasi ini memang sungguh keren bukan.






Syaratnya, ponsel anda harus berbasis Android karena aplikasi ini tersedia untuk OS Android.
Aplikasi kecil ini hampir setara dengan software bawaan scanner konvesnional karena bisa digunakan untuk cropping gambar (Memotong bagian gambar yang tidak perlu). Selain itu, pengguna Android juga bisa menggunakannya untuk meng-convert file gambar menjadi PDF.
Fitur tambahan lainnya, karena biasanya ponsel selalu terhubung dengan jaringan internet, aplikasi CamScanner juga mengikutserakan fungsi berbagi file menggunakan jalur akses pada Android. Sederhananya, anda tidak perlu lagi mentranfernya terlebih dahulu ke komputer jika hanya ingin mengirim file hasil scan ke orang lain menggunakan jalur internet. Cukup dengan CamScanner, semua bisa anda lakukan dengan mudah.
Fitur handal dari CamScanner yaitu:
  • Scan dokumen menggunakan ponsel Android dengan cara mudah.
  • Membantu backup data fisik anda.
  • Fitur cropping otomatis dan manual (Membuang bagian gambar yang tidak perlu).
  • Bisa digunakan untuk mengkonvert file ke bentu PDF.
  • Memungkinkan anda untuk upload langsung lewat jaringan internet pada Android dan berbagi file dengan yang lain.
  • File hasil scan bisa di “tag” sehingga mempermudah saat pencarian dokumen.
Jika anda berminat menggunaka CamScanner, pergi ke Android Market dan cari dengan kata kunci CamScanner. Atau bila ingin lihat halaman resminya bisa ke sini https://market.android.com/details?id=com.intsig.camscanner.



Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

Popular Post

Followers

Grand-D Friends

Guest Book

Grand-D. Powered by Blogger.

Grand-D Flag Counter

free counters

Followers & Friends

Grand-D Translate

Blog Archive

Grand-D Visitor

Ping your blog, website, or RSS feed for Free

- Copyright © 2013 Grand-D -Metrominimalist- Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -